Unipin merupakan sebuah website penyedia voucher game online. Dengan berbagai macam game online yang ada, para gamers bisa memilih voucher mana yang akan dibeli dimana untuk membelinya diperlukan UniPin Credit (UC). UniPin menawarkan berbagai macam cara pembelian, salah satunya dengan Mobile & SMS Payment Service, yakni dengan menggunakan pulsa handphone. Berikut adalah langkah-langkah pembelian UC melalui SMS.
1. Registrasi UniPin (Untuk yang belum memiliki akun)
Untuk dapat membeli UC, kita harus memiliki akun UniPin terlebih dahulu. Bagi yang belum memiliki akun, maka harus registrasi dengan cara :
1. Membuka unipin.co.id lalu mengklik “JOIN US !” pada pojok kanan atas halaman.
2. Mengisi form registrasi yang diperlukan dan klik submit
3. Membuka e-mail yang digunakan untuk registrasi
4. Membuka e-mail dari UniPin
5. Mengklik link untuk aktivasi pada e-mail
6. Registrasi berhasil
2. Pemilihan cara pembelian
Langkah selanjutnya adalah memilih cara pembelian, kali ini Mobile & SMS Payment Service. Langkah-langkahnya sebagai berikut :
1. Memilih salah satu operator (contoh : Telkomsel)
2. Setelah memilih maka akan keluar tampilan seperti berikut
3. Memilih jumlah UniPin Credit (UC) yang akan dibeli
Selanjutanya yakni memilih jumlah UC yang akan dibeli.
4. Memasukkan nomor hanphone (Telkomsel)
Langkah berikutnya mengisi nomor HP lalu klik submit.
5. Mendapatkan SMS Code
Setelah itu, maka kita akan mendapatkan SMS Code yang akan digunakan untuk transaksi melalui SMS.
6. Mengirim SMS Code
Mengirim SMS Code yang telah diterima tadi dengan mengetik “up”<spasi> SMS code dan mengirimnya ke 9433. Apabila berhasil maka akan mendapatkan balasan seperti berikut.
Klik OK apabila sudah berhasil.
7. Hasil Transaksi
Apabila berhasil, maka UC akan bertambah sesuai jumlah yang dibeli.
Pembelian UniPin Credit berhasil dan siap digunakan.
Oleh:
Ahmad Bilal
5114100121
Oleh:
Ahmad Bilal
5114100121
0 komentar:
Post a Comment